Satuan Pengawas Internal (SPI) bersama Bagian Pendidikan dan Penelitian (Diklit) RSUD Dr. Moewardi menyelenggarakan Sosialisasi Benturan Kepentingan dan Whistle Blowing System (WBS) untuk Civitas Hospitalia RSUD Dr. Moewardi. Sosialisasi berlangsung secara daring melalui Zoom Meeting dan kanal YouTube RSUD Dr. Moewardi pada Selasa (15/10/2024). Antusias Civitas Hospitalia RSUD Dr. Moewardi dalam kegiatan ini terbilang tinggi. […]
×
- Home
- Profil
- Berita
- Pelayanan
- Informasi
- Inovasi
- Kontak